Sahabat Denslawfirm.com, pemutusan hubungan kerja (PHK) sering kali menjadi momok bagi para pekerja, terutama jika dilakukan secara sepihak oleh perusahaan tanpa alasan yang jelas. Dalam situasi seperti ini, penting bagi pekerja untuk memahami hak-haknya dan langkah hukum yang dapat ditempuh untuk mendapatkan keadilan. Artikel ini akan membahas dasar hukum PHK, hak pekerja, serta langkah-langkah hukum […]